MANFAAT BUAH PLUM

LIFEPACK: Inilah 15 Manfaat Buah Plum yang Baik untuk Mengontrol Diabetes  dan Menjaga Imun - Surya.co.id

Buah plum atau biasa diindonesia disebut dengan buah prem ini merupakan buah yang masih termasuk golongan keluarga Rosaceae atau msih sejenuis dengan buah persik dan aprikot.
Buah plum sendiri juga masih dianggap kurang familier di indonesia karena masih menjadi buah import, bahkan pohon buah plum sendiri di indonesia masih sangat jarang ditemui karena buah plum sendiri tidak bisa hidup di daerah yang kering.

Buah plum sendiri bisa dinikmati setengah matang atau juga bisa dikeringkan dan menjadi salah satu cemilan sehat.

Buah plum sendiri memiliki ukuran yang sedang berbentuk bundar hingga oval. Sedangkan buah plum sendiri memiliki rasa manis, asam dan juga berair dengan biji didalamnya. Warna kulit buah plum sendiri berbeda ada yang berwarna ungu, merah, kuning hingga hitam.

Buah plum sendiri memkeiliki beberapa jenis yaitu:
– Plum Damson
– Plum victoria
– Plum Mirabelle
– Plum Yelowgage
Buah plum sendiri juga memiliki manfaat yang baik untuk kesehatan karena buah plum mengandung nutrisi dan zat didalamnya seperti vitamin A, C, K dan juga serat, zat besi, kalium dan juga antioksidan

Berikut beberapa manfaat dari Buah Plum bagi Kesehatan

1. Menurunkan Kolestrol
Buah plum sendiri ternyata berpengarahu untuk membantu menurunkan kolestrol. Serat buah plum sendiri mengahsilkan Asam propionat yang memiliki sifat penurun kolestrol.
Asam propionat sendiri dapat membantu menurunkan kolestrol darah dengan cara mengikat adam empedu dan mengelurakannya dari tubuh melalaui kotoran.

2. Menjaga Kesehatan Jantung
Buah Plum sendiri memiliki manfaat yang baik untuk kesehatan jantung. Plum meruapakan sumber kalium yang baik yang dimana dapat membantu berbagai fungsi tubuh pada vital dan mineral dalam buah plum tersebut membantu memelihara irama jantung, konrtraksi otot jantung, implus saraf, serta tekanan darah yang dapat menekan resiko stroke.
Rutin mengonsumsi buah plum dapat membantu mencukupi kalium dalam tubuh dan dapat melindungi diri dari kanker dengan menetralkan radikal bebas yang berbahaya.

3. Menjaga Kesehatan Mata
Buah plum ternyata berpengaruh terhadap mata. Hal itu dikarenakan buah plum memiliki vitamin A yang cukup tinggi. Dengan mengonsumsi buah plum ini dapat membantu kita untuk menjaga kesehatan mata.